Bermula dari sakit perut disangka haid, seorang wanita di Inggris harus menjalani operasi untuk mengangkat 8 organ dalam tubuhnya. Seperti apa kisahnya?
Benjolan di belakang kepala bayi sering diklaim tanda penyakit berbahaya. Orang tua patut waspada bila disertai muntah dan demam yang memicu bayi kesakitan.
Jika sering tiba-tiba mencium bau wangi, bisa jadi kamu mengalami phantosmia yang juga dikenal dengan bau hantu. Pahami penjelasan medisnya berikut ini.
Menurut riset, ada kaitan antara frekuensi ejakulasi dengan penurunan risiko kanker prostat. Namun dokter urologi mewanti-wanti untuk tidak salah memaknainya.