"Pertama bahagia lihat para pemimpin bersatu. Duduk bareng. Bagus setelah ini ada kunjungan antar Pak SBY dan Bu Mega," kata Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera.
Hidup di lingkungan yang bersih menjadi dambaan banyak orang. Negara-negara ini tercatat memiliki lingkungan bersih yang membuat warganya hidup lebih baik.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) bersama Presiden RI ke-5 Megawati Soekarnoputri meninjau Persemaian Modern Rumpin, Kecamatan Rumpin, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
PT Kereta Api Indonesia (Persero) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dengan Pertamina NRE tentang Pengembangan Energi Baru & Terbarukan di Aset KAI.
Sebanyak 1.000 batang pohon tabebuya ditanam di jalan-jalan utama Kabupaten Klaten. Jalan utama tersebut mulai dari jalan Jogja-Solo dan jalan protokol kota.