Wakil Presiden Gibran menolak usulan gerbong merokok KAI. Dia memilih fasilitas untuk ibu menyusui dan difabel. Kebijakan harus sesuai undang-undang kesehatan.
Video anggota DPR RI berjoget usai sidang tahunan jadi sorotan. Pasha Ungu menilai momen itu spontan dan tidak mengesampingkan tugas sebagai wakil rakyat.
Polisi mengungkap motif di balik penyiraman air keras terhadap Kepala Bidang (Kabid) Keperawatan Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Provinsi Kalimantan Barat, Achmad.
Anggota DPR Soedeson Tandra menilai kehadiran tiga prajurit TNI di sidang Nadiem Makarim berlebihan. Ia menekankan pengamanan harus sesuai prosedur pengadilan.
Massa dari Koalisi Masyarakat Sipil menggelar aksi di depan Gedung DPR RI pada Senin (14/7). Mereka melakukan diskusi hingga mewawancarai kursi kosong.