Pemandu snorkeling asal Inggris, Bethany Anne Rebecca Smith, tewas setelah kejang saat menyelam di Pantai Pink, Lombok Timur. Investigasi sedang berlangsung.
BMKG Juanda mengimbau masyarakat Surabaya waspadai potensi bencana hidrometeorologi awal musim hujan November. Hujan lebat dan cuaca ekstrem berisiko tinggi.