Konflik antara Forum Dosen Sekolah Bisnis Manajemen (SBM) dan Rektor ITB memasuki babak baru. Kedua pihak sepakat bernegosiasi untuk menyusun aturan anyar.
"Banyak yang kita anggap tidak dijalankan sesuai prosedurlah. Kita menduga seperti itu, tapi show must go on, jadi kita lanjut," kata kuasa hukum Munarman.
PT Krakatau Steel (Persero) Tbk bersama PT Tata Metal Lestari (Tatalogam Group) keroyokan mengembangkan teknologi untuk membuat pembangunan gedung lebih cepat.
Candi Borobudur, Pawon, Mendut, dan Prambanan resmi menjadi pusat ibadah Umat Hindu dan Buddha usai MoU lintas Kementerian, Pemda DIY, dan Pemprov Jateng.