Warga Amerika Serikat Jacob Cass mengoleksi foto-foto bersejarah di Indonesia. Salah satu koleksinya yang berharga, yakni saat Letkol Untung hendak dieksekusi.
Madiun memiliki sejarah kelam pada 1948, di mana terjadi Pemberontakan PKI yang merenggut ribuan nyawa. Ada tiga monumen sebagai pengingat kekejaman PKI 1948.
KS Tubun merupakan pahlawan nasional asal Maluku yang gugur dalam peristiwa G30S PKI 1965. Namanya kini diabadikan menjadi nama kapal perang hingga nama jalan.
Hari Kesaktian Pancasila tahun ini diperingati pada Sabtu (01/10/2022). Hari Kesaktian Pancasila 2022 ini mengusung tema "Bangkit Bergerak Bersama Pancasila".