Content creator Jessica Felicia menyampaikan klarifikasi usai meminta maaf kepada selebgram Azizah Salsha atau Zize terkait kasus pencemaran nama baik.
Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja telah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan asusila dan narkoba. AKBP Fajar terancam dipecat.
Aipda LS dan LAD ditetapkan sebagai tersangka penganiayaan setelah duel di Puskesmas Sengkol, dipicu cemburu. Keduanya akan diperiksa sebagai tersangka.
Sidang cerai Baim Wong dan Paula Verhoeven berlanjut. Baim menyerahkan bukti video dan mengklaim adanya perselingkuhan. Sidang terakhir dijadwalkan 21 Maret.