detikJabar
Puncak Arus Mudik di Cileunyi-Nagreg Diprediksi Kamis 28 April 2022
Puncak arus mudik di jalur Cileunyi-Nagreg Kabupaten Bandung diprediksi terjadi pada Kamis (28/4/2022) besok. Hal itu diungkapkan Kapolresta Bandung.
Rabu, 27 Apr 2022 19:00 WIB







































