detikNews
Thailand Umumkan Dekrit Darurat, 10.000 Orang Tetap Berdemo
Meskipun dekrit darurat diumumkan, 10.000 pengunjuk rasa Thailand berkumpul pada Kamis (15/10/2020) menentang tindakan kekerasan oleh pihak berwenang.
Jumat, 16 Okt 2020 10:25 WIB