SPBU di Desa Bakalan, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, ludes terbakar. Penyebab kebakaran diduga berasal dari mobil yang mengalami korsleting saat mengisi BBM.
Polisi mengungkap perkembangan terkini kasus dugaan penggelapan mobil bos rental asal Jakarta yang tewas dikeroyok di Pati. Kasus itu sudah naik penyidikan.
Mayat wanita berinisial Y (31) yang ditemukan di kos-kosan, Pati Lor, Pati, diduga korban pembunuhan. Pihak Kepala Desa menyebut ada luka di leher korban.
Pj Gubenur Jawa Tengah, Nana Sudjana, menyerahkan ke Bawaslu terkait video kades di Pati yang deklarasi bakal calon Bupati Pati dan calon Gubernur Jawa Tengah.