Aksi unjuk rasa meletus di beberapa kota di seluruh Iran, meskipun aparat keamanan dilaporkan terus melakukan tindakan keras yang menewaskan puluhan orang.
Empat warga Kabupaten Tasikmalaya masih tertahan di Kamboja sebagai korban TPPO. Proses pemulangan sedang dilakukan, sementara keluarga berharap segera kembali.
Kasus love scamming terungkap di Sleman melibatkan PT Altair Trans Service. Love scamming itu apa? Ini artinya dalam bahasa Indonesia dan penjelasannya.
Tulisan ini mencoba membaca fenomena fake rich secara lebih utuh sebagai refleksi sosial atas perubahan zaman yang serba cepat, tampak, dan ingin diakui.
AS kembali memperketat aturan masuk ke negaranya. Terbaru, tujuh negara ditambahkan ke dalam daftar negara yang warganya diwajibkan menyetor uang jaminan.
Kabar bahagia datang dari Taman Safari Indonesia dengan lahirnya bayi panda bernama Satrio Wiratama. Ini adalah hasil diplomasi panda Indonesia dan Tiongkok.