detikJateng
Imbang 1-1 dengan Dewa United, Pelatih PSIS: Babak Kedua Permainan Drop
Pelatih PSIS, Gilbert Agius menyayangkan hasil imbang 1-1 yang harus diperoleh timnya saat menjamu Dewa United sore tadi.
Jumat, 23 Feb 2024 22:35 WIB