detikSumbagsel
Usai Bobol ATM, Kawanan Pencuri di Lampung Lalu Bakar Mini Market
Aksi pencurian dengan pembobolan ATM di dalam mini market terjadi di Bandar Lampung. Lalu, kawanan pencuri tersebut membakar mini market tersebut.
Sabtu, 01 Feb 2025 16:41 WIB