Senyum artis Nirina Zubir merekah lebar saat mendapatkan kembali sertifikat tanah keluarganya yang digelapkan oleh eks ART. Sertifikat itu diserahkan oleh AHY.
Menteri ATR/BPN AHY menyerahkan sertifikat milik keluarga artis Nirina Zubir yang sempat digelapkan oleh eks ART. Anggota DPR, Irwan, apresiasi tindakan AHY.
Nirina Zubir telah menerima sertifikat tanah yang sempat digelapkan oleh eks ART. Dia berharap pihak yang terlibat dalam kasus itu menghormati proses hukum.
Menteri ATR/BPN Agus Yudhoyono siap berantas oknum/mafia yang masih nakal memainkan sertifikat tanah, sama seperti di kasus sengketa tanah Nirina Zubir.