detikJabar
Menikmati Manis Burayot dan Ali Agrem di Saparua Bandung
Mujiawati menjual burayot dan ali agrem, kue tradisional Garut, di Bandung. Ia melestarikan kuliner warisan leluhur sambil mendukung pendidikan anaknya.
Sabtu, 15 Feb 2025 16:30 WIB