Kemeriahan lomba tarik tambang di Tulungagung berakhir tragis saat seorang peserta meninggal dunia diduga serangan jantung. Keselamatan harus diutamakan.
Polres Kediri merayakan HUT ke-80 RI dengan Gebyar Lomba Semarak Kemerdekaan. Kegiatan ini mempererat silaturahmi dan semangat gotong royong antar anggota.
Tarik tambang yang dikenal sebagai bagian dari lomba 17 Agustus ternyata memiliki sejarah panjang. Ingin tahu sejarah tarik tambang? Berikut ulasannya.