detikSumut
Miris, Pelajar SMP di Kulon Progo Bolos Sekolah Usai Terjerat Judol-Pinjol
Seorang pelajar SMP di Kokap, Kulon Progo, Yogyakarta terjerat judi online (judol) dan pinjaman online (pinjol). Pelajar itu pun sudah sebulan bolos sekolah.
50 menit yang lalu







































