Foto Jatim

Seni Jadi Benteng Pertahanan Kampung Tambak Bayan

Raihan Mahendra Akbar - detikJatim
Kamis, 22 Jan 2026 13:11 WIB
1 dari 7
Di salah satu rumah warga yang dikenal sebagai Rumah Besar, berbagai aktivitas kampung berlangsung, mulai dari tempat berkumpul, berdiskusi, hingga ruang bersama untuk kegiatan seni.

Surabaya - Kampung Tambak Bayan merupakan salah satu kawasan Pecinan tertua di Surabaya yang hingga kini masih bertahan sebagai ruang hidup komunitas warganya.


(/)

Foto

Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork