Kabar Nasional
Janji Komnas HAM Buka Tabir Insiden Brigadir Yoshua
Sabtu, 16 Jul 2022 07:03 WIB
Jakarta - Komnas HAM bergerak sendiri untuk menyelidiki kasus polisi tembak polisi yang terjadi di rumah Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo. Komnas HAM berjanji membuka tabir insiden yang menewaskan Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat (Brigadir J).
(bbn/bbn)