Video
BMKG: Awal Musim Hujan Diprediksi Terjadi November 2023
Minggu, 10 Sep 2023 21:07 WIB
Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengumumkan prakiraan akhir musim kemarau dan awal musim hujan tahun 2023 di Indonesia. BMKG memprediksi awal musim hujan di Indonesia akan terjadi pada November 2023.
(bbp/bbp)











































