Tafsir Surat Asy-Syu'ara' Ayat 220 - detikHikmah

Kembali ke daftar surah

Tafsir Quran Surat Asy-Syu'ara' Ayat 220

Para Penyair (227 Ayat)
Source by
اِ[gu[نّ]]َهٗ هُوَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ ٢٢٠
Innahµ huwas-sam³‘ul-‘al³m(u).
Sesungguhnya Dialah Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.
Tafsir
Sungguh, Dia Maha Mendengar semua apa yang kau katakan dan engkau keluhkan, serta Maha Mengetahui apa yang kau kerjakan. Semua yang terjadi tidak berlalu begitu saja, tetapi akan mendapatkan perhitungan dari Allah.