Tafsir Surat Asy-Syu'ara' Ayat 216 - detikHikmah

Kembali ke daftar surah

Tafsir Quran Surat Asy-Syu'ara' Ayat 216

Para Penyair (227 Ayat)
Source by
فَاِنْ عَصَوْكَ فَقُلْ اِ[gu[نّ]]ِيْ بَ[iq[رِيْۤء]][gu[ٌ مّ]]ِ[gu[مّ]]َا تَعْمَلُوْنَ ۚ ٢١٦
Fa in ‘a¡auka faqul inn³ bar³'um mimm± ta‘malµn(a).
Jika mereka mendurhakaimu, katakanlah, “Sesungguhnya aku tidak bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan.”
Tafsir
Teruskanlah berdakwah, wahai rasul. Kemudian jika engkau telah berdakwah kepada mereka, tetapi mereka, baik itu keluargamu, orang-orang kafir, atau para pengikutmu, mendurhakaimu dan tidak mengikuti perintahmu, maka katakanlah wahai Rasul, kepada mereka, “Sesungguhnya aku tidak bertanggung jawab terhadap apa yang kamu kerjakan. Semua itu menjadi tanggung jawabmu di hadapan Allah.”