Jakarta - Sejumlah siswa SD mengunjungi Gedung KPK di Jakarta untuk belajar tentang bahaya korupsi. Kegiatan ini bertujuan membangun kesadaran antikorupsi sejak dini.
Foto Edu
Semangat Siswa SD Kunjungi Gedung KPK Belajar Antikorupsi
Kamis, 19 Sep 2024 21:00 WIB

Sejumlah siswa SD melakukan kunjungan ke Gedung Merah Putih KPK di Jakarta, Kamis (19/9/2024). Β
Kunjungan itu bertujuan untuk mengenalkan bahaya korupsi kepada siswa sejak usia dini, agar mereka dapat memahami dampak negatif yang ditimbulkan oleh perilaku koruptif.
Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan membangun budaya antikorupsi pada generasi bangsa sejak dini. Β