Potret Bu Guru Hani, Semangat Mengajar Jelang Pensiun
Trisna Wulandari - detikEdu
Kamis, 13 Apr 2023 20:30 WIB
Jakarta - Masuk masa pensiun, Nurhani Tawan terus serius mengabdikan diri di SDN 008 Tanjung Palas Timur, Kaltara agar siswanya senang belajar membaca dan paham maknanya.
(twu/pal)