Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun

ADVERTISEMENT

Foto Edu

Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun

Ministero della Cultura/Handout/Reuters - detikEdu
Rabu, 09 Nov 2022 16:00 WIB

Italia - Arkeolog di Italia menemukan lebih dari puluhan patung perunggu dari zaman Romawi kuno di pemandian air panas di Tuscany. Begini penampakannya.

People work at the site where 2,300-year-old bronze statues have been discovered, in San Casciano dei Bagni, Italy, in this handout photo obtained by Reuters on November 8, 2022. Ministero della Cultura/Handout via REUTERS ATTENTION EDITORS THIS IMAGE HAS BEEN SUPPLIED BY A THIRD PARTY. NO ARCHIVES. NO RESALES

Orang-orang bekerja di lokasi penemuan patung perunggu berusia 2.300 tahun, di San Casciano dei Bagni, Italia, dalam foto selebaran ini yang diperoleh Reuters pada 8 November 2022.

People work at the site where 2,300-year-old bronze statues have been discovered, in San Casciano dei Bagni, Italy, in this handout photo obtained by Reuters on November 8, 2022. Ministero della Cultura/Handout via REUTERS ATTENTION EDITORS THIS IMAGE HAS BEEN SUPPLIED BY A THIRD PARTY. NO ARCHIVES. NO RESALES

Patung-patung itu ditemukan selama dua minggu terakhir di San Casciano dei Bagni, sebuah kota di puncak bukit sekitar 160 kilometer utara Roma.

People work at the site where 2,300-year-old bronze statues have been discovered, in San Casciano dei Bagni, Italy, in this handout photo obtained by Reuters on November 8, 2022. Ministero della Cultura/Handout via REUTERS ATTENTION EDITORS THIS IMAGE HAS BEEN SUPPLIED BY A THIRD PARTY. NO ARCHIVES. NO RESALES

Para arkeolog telah menjelajahi reruntuhan kuno di sana selama tiga tahun terakhir. Asisten profesor dari Universitas untuk Orang Asing di Siena, Jacopo Tabolli mengataka, patung perunggu tersebut diperkirakan berusia 2.300 tahun.

People work at the site where 2,300-year-old bronze statues have been discovered, in San Casciano dei Bagni, Italy, in this handout photo obtained by Reuters on November 8, 2022. Ministero della Cultura/Handout via REUTERS ATTENTION EDITORS THIS IMAGE HAS BEEN SUPPLIED BY A THIRD PARTY. NO ARCHIVES. NO RESALES

Patung-patung itu ditutupi oleh hampir 6.000 koin perunggu, perak dan emas, dan air panas San Casciano membantu melestarikannya.

People work at the site where 2,300-year-old bronze statues have been discovered, in San Casciano dei Bagni, Italy, in this handout photo obtained by Reuters on November 8, 2022. Ministero della Cultura/Handout via REUTERS ATTENTION EDITORS THIS IMAGE HAS BEEN SUPPLIED BY A THIRD PARTY. NO ARCHIVES. NO RESALES

Setelah pemugaran, patung-patung itu akhirnya akan dikembalikan ke San Casciano dei Bagni untuk dipajang di museum baru.

Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun
Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun
Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun
Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun
Arkeolog Italia Temukan Patung Perunggu Berusia Ribuan Tahun
Hide Ads