7 Anggota Kerajaan Inggris dan Tempat Kuliahnya, William Sempat Gap Year

ADVERTISEMENT

7 Anggota Kerajaan Inggris dan Tempat Kuliahnya, William Sempat Gap Year

Novia Aisyah - detikEdu
Sabtu, 16 Apr 2022 17:00 WIB
EDINBURGH, SCOTLAND - MAY 27: Catherine, Duchess of Cambridge smiles at baby Penelope Stewart during a visit to Starbank Park on May 27, 2021 in Edinburgh, Scotland. (Photo by Phil Noble - WPA Pool/Getty Images)
Tempat kuliah keluarga Kerajaan Inggris. Foto: Phil Noble - WPA Pool/Getty Images

4. Zara Tindall

Zara Tindall pun mantan siswa Gordonstoun. Setelah gap year ke New Zealand dan Australia, dia mendaftarkan diri ke universitas yang sama dengan kakaknya, Peter Phillips. Di sana, Zara memilih jurusan Fisioterapi.

5. Putri Beatrice

Penerus takhta urutan ke-9 ini adalah alumnnus Goldsmiths College di London. Semasa sekolah, Putri Beatrice mengalami kesulitan karena disleksia yang dimilikinya. Namun, dia tetap bisa berprestasi di sekolahnya dahulu, St. George di Ascot.

6. Putri Eugenie

Putri Eugenie sempat pindah sekolah. Sebelumnya, dia adalah siswa St George, kemudian pindah ke Marlborough College, tempat Kate Middleton pernah menimba ilmu.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Pasca lulus, dia melanjutkan ke Newcastle University. Putri Eugenie mengambil gelar ganda jurusan Sastra Inggris serta Sejarah Seni dan Politik. Dia lulus tahun 2012.

7. Pangeran Edward

Pangeran Edward yang merupakan Earl of Wessex juga mantan siswa Gordonstoun dan unggul dalam bidang olahraga. Anggota keluarga Kerajaan Inggris itu menjadi mahasiswa Sejarah di Jesus College, Cambridge.



Simak Video "Video Kate Middleton Cerita Fase Setelah Perawatan Kanker Sangat Sulit"
[Gambas:Video 20detik]

(nah/nwy)

Ranking PTN

Berikut daftar 5 Perguruan Tinggi terbaik Indonesia
Hide Ads