detikUpdate Video: Bom Meledak di Masjid Suriah saat Salat Jumat, 8 Orang Tewas Ori Salfian/Reuters - detikBali Sabtu, 27 Des 2025 11:00 WIB Ledakan maut terjadi di sebuah masjid milik sekte minoritas Alawite wilayah Homs, Suriah. Delapan orang dilaporkan tewas akibat ledakan ini. Sebuah kelompok Muslim Sunni ultra-konservatif Suriah yang dikenal sebagai Saraya Ansar al-Sunnah disebut menjadi dalang atas ledakan ini. Pejabat setempat Issam Naameh mengatakan kepada Reuters bahwa ledakan itu terjadi saat salat Jumat siang. Embed Video Copy
Komentar Terbanyak
Koster Usul Bali Pakai Kalender Sendiri, Sebulan 35 Hari
Kronologi Pekerja Wanita Diperkosa Majikan, Aksi Direkam Istri
Ada Tradisi Cium Hidung di NTT, Apa Maknanya?