20 Ucapan untuk Hampers Lebaran dalam Bahasa Indonesia dan Inggris

20 Ucapan untuk Hampers Lebaran dalam Bahasa Indonesia dan Inggris

Rusmasiela Mewipiana Presilla - detikBali
Rabu, 27 Mar 2024 05:25 WIB
ide hampers lebaran 2022
Hampers Lebaran. Foto: Dok. Brand
Denpasar - Mengirimkan hampers adalah salah satu tradisi yang biasa dilakukan menjelang hari-hari besar, salah satunya hari raya Lebaran atau Idul Fitri. Berbeda dengan parcel, hampers biasanya berisikan sesuatu yang lebih besar dan tidak selalu berupa makanan, bisa juga berupa barang.

Menambahkan kartu ucapan tentunya merupakan hal yang tidak boleh dilewatkan ketika mengirimkan sesuatu kepada orang lain, hal ini akan membuat suasana menjadi lebih bermakna.

Berikut 20 contoh ucapan hampers Lebaran. Semoga bermanfaat!

Ucapan-ucapan hampers Idul Fitri dalam Bahasa Indonesia

1. Demi menyambut hari yang fitri,
Diperlukan kesucian diri.
Selamat hari raya idul fitri,
Semoga keberkahan selalu menyertai.

2. Hari yang Fitri berarti hari yang suci,
Tahun ini mungkin bukan tahun yang mudah untuk dijalani.
Tapi yakinlah, Rahmat tuhan selalu menyertai.
Selamat hari raya idul fitri 1445 H.

3. Selamat hari raya Idul Fitri 1445 H
ΨͺΩŽΩ‚ΩŽΨ¨Ω‘ΩŽΩ„ΩŽ Ψ§Ω„Ω„Ω‘ΩŽΩ‡Ω Ω…ΩΩ†Ω‘ΩŽΨ§ ΩˆΩŽΩ…ΩΩ†Ω’ΩƒΩΩ…Ω’ Ψ΅ΩΩŠΩŽΨ§Ω…ΩŽΩ†ΩŽΨ§ ΩˆΩŽΨ΅ΩΩŠΩŽΨ§Ω…ΩŽΩƒΩΩ…Ω’

Artinya: "Semoga Allah menerima kita dan kamu semua, puasa kita dan puasa kamu semua."

4. Di hari kemenangan ini
Marilah kita rangkai kembali tali yang sempat terputus
Saling memaafkan
Dan juga saling mendoakan

5. Tangis dan tawa,
Suka maupun duka,
Pengendalian diri,
Pengelolaan emosi,
Berhasil kita lewati,
Selamat Idul Fitri 1445 H.
6. Dibalik mulut yang pernah terbungkam,
Pintu hati yang sempat tertutup,
Tersimpan keinginan untuk menata kembali tali silaturahmi.
Minal aidin wal Faidzin,
Mohon maaf lahir dan batin.

7. Jika ada tutur kata yang menyakitkan,
Ataupun perbuatan yang menyinggung,
Mohon dimaafkan.
Karena manusia tempatnya salah dan dosa,
Sedangkan kesempurnaan hanya milik Allah SWT.

8. Untuk engkau yang jauh di sana
Ini merupakan tanda bahwa kau akan selalu ada dalam ingatan
Maafkan segala perbuatan yang kurang berkenan
Semoga segala amalan diterima dan menghantarkan diri ke derajat yang lebih tinggi

9. Hari raya sebentar lagi,
Mari kita rayakan dengan kebersamaan
Memaafkan dan mengikhlaskan
adalah kunci kedamaian.

10. Seandainya jemari tak mampu berjabat,
Setidaknya hantaran ini mewakili kehadiranku.
Minal aidin wal faidzin
Mohon maaf lahir batin

Ucapan-ucapan hampers Idul Fitri dalam Bahasa Inggris

1. May Allah bless us on this Eid!

2. May all our deeds during Ramadan be accepted by Allah SWT
Happy Eid Mubarak!

3. Here is something special for a special person on a special day!

4. Allah always bestows mercy on his beloved servants as you are.
Happy Eid Mubarak!

5. Self-purification has been completed,
Let's be better people this year.
Happy Eid Mubarak!

6. Sincerity and personal cleanliness are important elements on the day of Fitr!

7. Even though you are far away,
This is a symbol that you will always be remembered.
Happy Eid al-Fitr!

8. I will always wait for your presence here, hopefully we can meet on Eid al-Fitr!

9. Will never miss my best offering for the best one!

10. I humbly ask for forgiveness for my flaws and kindly request acceptance just as I am.
Happy Eid Mubarak!

Jadi itu dia Detikers, ucapan-ucapan yang dibuatkan tim detikbali khusus untuk kalian yang ingin mengirimkan hampers untuk orang-orang tersayang dalam bahasa Inggris maupun bahasa Indonesia. Semoga bermanfaat!

Artikel ini ditulis oleh Rusmasiela Mewipiana Presilla, peserta Magang Bersertifikat Kampus Merdeka di detikcom.




(nor/nor)

Hide Ads