
Motor Listrik Tangkas X7 Jadi Armada Ojol, Jarak Tempuhnya 120 Km!
Simak motor listrik X7 New yang jadi armada baru Gojek.
Simak motor listrik X7 New yang jadi armada baru Gojek.
PT The Agung Pamungkas (Tangkas) menyiapkan produk baru dengan kemampuan jarak tempuh yang lebih jauh, serta tenaga yang lebih oke.