detikJatimJumat, 22 Sep 2023 11:42 WIB Piknik Seru Bareng Keluarga di Wisata Watu Rumpuk Madiun Wisata Watu Rumpuk Madiun memiliki daya tarik unik dan menawan. Wisatawan bisa hiking hingga camping di sini.