detikJabarSenin, 17 Apr 2023 10:30 WIB Sambut Pemudik, Lahan Parkir Taman Goa Sunyaragi Kini Jadi Rest Area Di musim mudik Lebaran 2023, area parkir objek wisata Taman Goa Sunyaragi yang telah berusia ratusan tahun itu kembali dimanfaatkan sebagai rest area.