
Arsenal Menang Besar di Piala Liga Inggris, Arteta: Mantap Betul!
Arsenal menang telak 6-0 atas West Bromwich Albion di ajang Piala Liga Inggris. Mikel Arteta girang betul dengan kemenangan tersebut.
Arsenal menang telak 6-0 atas West Bromwich Albion di ajang Piala Liga Inggris. Mikel Arteta girang betul dengan kemenangan tersebut.
Arsenal rupanya memandang serius turnamen Piala Liga Inggris. Manajer Mikel Arteta menegaskan timnya akan berusaha melaju sejauh mungkin di ajang tersebut.