
Bantahan Istana soal Settingan Usai Wawancara Jokowi Jadi Sorotan
Video Jokowi menyampaikan keterangan melalui akun YouTube Setpres menjadi sorotan di medsos lantaran dianggap 'wawancara setting-an'. Istana membantah itu.
Video Jokowi menyampaikan keterangan melalui akun YouTube Setpres menjadi sorotan di medsos lantaran dianggap 'wawancara setting-an'. Istana membantah itu.
Video Presiden Jokowi memberikan pernyataan lewat akun YouTube Setpres menjadi sorotan di media sosial lantaran dianggap 'wawancara settingan'.
Ada yang berbeda saat wartawan melakukan wawancara cegat atau doorstop Presiden Jokowi setelah menghadiri acara BPKP.