
Siapakah Watchmen Para Pahlawan Super DC?
Watchmen merupakan kelompok pahlawan super dari semesta DC Comic.
Watchmen merupakan kelompok pahlawan super dari semesta DC Comic.
Seperti Marvel yang menyodorkan karakter pahlawan supernya lewat serial seperti Jessica Jones dan The Punisher, DC juga melakukan langkah serupa.
HBO resmi merilis trailer dari serial terbaru mereka, 'Watchmen'. Serial dibuka dengan aksi perampokan di sebuah toko.