detikJabarSenin, 14 Okt 2024 16:00 WIB Pedagang Diminta Bongkar Sendiri Warung 'Darurat' Warpat Puncak Satpol PP Bogor akan menertibkan warung 'darurat' di Puncak. Langkah tegas diambil untuk mencegah pedagang liar kembali beroperasi di kawasan tersebut.