
Warga Kedungwanglu Gunungkidul Terisolasi karena Banjir, 2 Hari Listrik Mati
Warga di Padukuhan Kedungwanglu, Kalurahan Banyusuco, Kapanewon Playen, Kabupaten Gunungkidul, terisolasi dua hari ini akibat jembatan yang terendam banjir.
Warga di Padukuhan Kedungwanglu, Kalurahan Banyusuco, Kapanewon Playen, Kabupaten Gunungkidul, terisolasi dua hari ini akibat jembatan yang terendam banjir.
Banjir lahar Gunung Semeru yang menerjang Sungai Leprak Desa, Jugosari, Kecamatan Candipuro, surut. Warga yang sempat terisolir sudah beraktivitas kembali
Banjir lahar hujan Gunung Semeru menerjang sungai Leprak Desa Jugosari, Kecamatan Candipuro, Lumajang. Akibatnya, warga satu dusun terisolir.