
Bumil Dipaksa Aborsi di Lampung, Pendarahan hingga Tewas di Kelapa Gading
Agustami dijerat polisi sebagai pembunuh Ristia Ningsih (RN) yang jasadnya ditemukan di Kelapa Gading, Jakut. Polisi mengungkapkan ada upaya aborsi.
Agustami dijerat polisi sebagai pembunuh Ristia Ningsih (RN) yang jasadnya ditemukan di Kelapa Gading, Jakut. Polisi mengungkapkan ada upaya aborsi.
Polisi menetapkan pria berinisial AT, pembunuh wanita hamil di Kelapa Gading, jadi tersangka. AT terancam hukuman maksimal 15 tahun penjara.