detikNewsSenin, 24 Agu 2020 16:17 WIB Fakta-fakta Baru Penembakan Jemaah Masjid di Selandia Baru Penembakan massal jemaah masjid di Selandia Baru, Brenton Harrison Tarrant dihadirkan di persidangan untuk pembacaan vonis. Jaksa mengungkap fakta-fakta baru.