detikTravelJumat, 28 Jun 2024 21:40 WIB Turis Indonesia Naik Terus, Italia Sampai Bikin Kantor Visa Baru di Jakarta Italia melalui kedutaan besar di Indonesia meresmikan pusat layanan visa di Jakarta. Mereka melihat permintaan yang sangat besar dari traveler di Indonesia.