detikJatengJumat, 29 Nov 2024 17:15 WIB Respons KAI soal Viral Wanita Ngamuk Minta Keberangkatan KA Dipercepat Video penumpang wanita yang marah-marah ke petugas kereta api (KA) menghiasi berbagai platform media sosial, hari ini. Pihak KAI pun angkat bicara.