
LaNyalla Minta Senator Banten Bantu Bapak Cari Seragam Anak di Lebak
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menyoroti kisah warga penambal perahu di Kabupaten Lebak, Banten, yang harus berjuang untuk mendapat seragam.
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti, menyoroti kisah warga penambal perahu di Kabupaten Lebak, Banten, yang harus berjuang untuk mendapat seragam.
Kisah Tanto (46) berkeliling kampung dan memohon kepada warga supaya menyumbangkan seragam sekolah bekas untuk anaknya viral di media sosial.