
Brand Victoria Beckham Terlilit Utang, Koleksi Busananya Sampai Didiskon 70%
Dikatakan utang Victoria Beckham memang semakin bertambah setelah mengalami kerugian Rp 117 miliaran pada 2022.
Dikatakan utang Victoria Beckham memang semakin bertambah setelah mengalami kerugian Rp 117 miliaran pada 2022.
Perusahaan Victoria Beckham dilaporkan terlilit utang. Penyebabnya karena brand fashion dan makeup milik pengusaha asal Inggris itu sempat mengalami kerugian.
Bisnis kecantikan Victoria Beckham tidak mengawali tahun 2021 dengan begitu baik. Lini makeup dan skincare mengalami kerugian dengan jumlah cukup besar.
Victoria Beckham buka suara soal cara berbusananya. Ia dikenal sebagai salah satu seleb yang dekat dengan dunia fashion.
Sukses merilis koleksi makeup, Victoria Beckham merambah dunia skin care. Vic, akan merilis produk skin care pertamanya.