
Parodi 'Jasa Bikin Anak Keliling' Diusut Polisi
Konten kreator berinisial VH alias VK dipolisikan terkait konten parodi 'jasa keliling' yang menggunakan logo Indosiar.
Konten kreator berinisial VH alias VK dipolisikan terkait konten parodi 'jasa keliling' yang menggunakan logo Indosiar.
Vicky Kalea atau VK meminta maaf soal konten parodi 'jasa keliling' yang menggunakan logo Indosiar. Vicky dilaporkan ke Polres Metro Jakarta Barat.