
Masjid Lain di Cilandak Ini Juga Jadi Sasaran Pencoretan
Sama dengan yang terjadi di Masjid Jami' Al-Hikmah, Masjid Jami' Nurul Fallah di Lebak Bulus, Cilandak itu juga dicoret dengan gambar kemaluan.
Sama dengan yang terjadi di Masjid Jami' Al-Hikmah, Masjid Jami' Nurul Fallah di Lebak Bulus, Cilandak itu juga dicoret dengan gambar kemaluan.
Seperti apa sosok pria tersebut?
"Setelah kejadian itu, dia (pelaku) jalan santai, anggap nggak ada apa-apa," kata seorang remaja masjid bernama Kibay.
Dalam video rekaman CCTV yang dilihat detikcom, Kamis (18/4/2019), pelaku tampak menggunakan motor. Dia berhenti tepat di depan pagar pintu masuk masjid.
Coretan gambar kemaluan pada tiang masjid sudah dihapus dengan ditimpa cat putih. Begitu juga gambar yang ada di dinding berlapis keramik.
"Kita sudah lihat CCTV, terduga pelaku itu satu orang," kata Kapolsek Cilandak Kampol Kasto Subk.
Pelaku tiba-tiba masuk lalu langsug mencoret dinding dan pilar masjid dengan menggambar kemaluan pria menggunakan Pylox.