
Kampus Universitas Sunan Giri Rusak Akibat Angin Kencang
Komplek kampus Universitas Sunan Giri di Bojonegoro, Jawa Timur diterjang angin kencang pada Sabtu (9/11) sore. Sejumlah kendaraan operasional ringsek.
Komplek kampus Universitas Sunan Giri di Bojonegoro, Jawa Timur diterjang angin kencang pada Sabtu (9/11) sore. Sejumlah kendaraan operasional ringsek.
Angin kencang Sabtu (9/11) sore di Bojonegoro memporak porandakan Universitas Sunan Giri (Unugiri). Tiga mobil tertimpa atap yang ambruk.