detikNewsSenin, 02 Apr 2018 11:21 WIB
Disdik Jabar Jamin UNBK 2018 Tanpa Kebocoran
Celah untuk terjadi kebocoran saat pelaksanaan UNBK sangat kecil. Sebab, soal didistribusikan oleh Kemendikbud pada hari H ujian.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 11:21 WIB
Celah untuk terjadi kebocoran saat pelaksanaan UNBK sangat kecil. Sebab, soal didistribusikan oleh Kemendikbud pada hari H ujian.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 10:52 WIB
Pakde Karwo meninjau hari pertama pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer di SMKN 2 Surabaya.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 10:33 WIB
Sebanyak 260.956 unit komputer tersedia untuk pelaksanaan UNBK di ribuan SMK di Jabar. Selain itu, 8.816 unit server untuk pelaksanaan ujian juga disiapkan.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 10:15 WIB
Para pelajar kelas 12 SMK 1 Jakarta mengikuti ujian nasional berbasik komputer (UNBK). Total ada 1.485.302 siswa dari 13.054 sekolah yang mengukuti UN hari ini.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 09:21 WIB
Mendikbud Muhadjir Effendy meninjau pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer di SMK 29 Jakarta. Ia juga sempat mengunjungi bengkel milik SMKN 29 Jakarta.
detikNewsSenin, 02 Apr 2018 09:00 WIB
Ujian nasional (UN) untuk siswa sekolah menengah kejuruan (SMK) diselenggarakan mulai hari ini, Senin (2/4). Seperti terpantau di SMKN 29 Jakarta.
detikNewsMinggu, 01 Apr 2018 10:28 WIB
Sandi meminta para siswa jangan meniru dirinya yang selalu belajar jelang ujian alias belajar last minute.
detikNewsSabtu, 31 Mar 2018 12:10 WIB
Ribuan pelajar di Lamongan doa bersama jelang ujian berbasis komputer. Biasanya soal ujian diamankan di Mapolres Lamongan, namun kebiasaan ini tak ada lagi.
detikNewsSelasa, 27 Mar 2018 10:25 WIB
28 Lembaga pendidikan setingkat SMA di Blitar belum bisa melaksanakan UNBK mandiri. Karena sekolah mereka belum terakreditasi dan jumlah muridnya masih sedikit.
detikNewsSelasa, 13 Mar 2018 18:36 WIB
Sekitar 8,1 juta pelajar akan ikut UN pada tahun ini. Sebanyak 6,2 juta di antaranya akan ikut UN berbasis komputer (UNBK).