detikTravelRabu, 03 Jan 2024 13:39 WIB Puluhan Ribu Wisatawan Doyan Berendam di Klaten saat Nataru Libur Natal dan Tahun baru, puluhan ribu traveler berbagai daerah banjiri wisata umbul di Klaten. Pada periode ini para pengunjung didominasi luar kota.