detikBaliJumat, 16 Mei 2025 21:10 WIB Megawati Sebut Tak Dapat Tunjangan Wapres, Taspen: Terima Pensiun Presiden Megawati Soekarnoputri berseloroh terkait dirinya tidak mendapat tunjangan sebagai mantan wapres. PT Taspen menyebut Megawati menerima pensiun sebagai presiden.