detikTravelMinggu, 08 Jun 2025 20:17 WIB Bukan di Thailand, Ini Tuk Tuk Spanyol Mendengar kata Tuk Tuk, kita pasti langsung teringat dengan Thailand. Tak banyak yang tahu kalau Spanyol juga punya Tuk Tuk.