
Rumah hingga Tiang Listrik di Jepang Runtuh Akibat Gempa M 7,5
Pejabat Kota Suzu di Prefektur Ishikawa, Jepang, melaporkan beberapa rumah dan tiang listrik runtuh akibat gempa dengan magnitudo (M) 7,5.
Pejabat Kota Suzu di Prefektur Ishikawa, Jepang, melaporkan beberapa rumah dan tiang listrik runtuh akibat gempa dengan magnitudo (M) 7,5.
Pulau Sakhalin di Rusia yang lokasinya dekat Jepang dan Kota Vladivostok juga berstatus waspada tsunami usai gempa dengan magnitudo (M) 7,5 terjadi di Jepang.
Gempa bumi terkini M 7,5 mengguncang Jepang hingga memicu tsunami di kawasan pantai. Gempa menyebabkan jalan utama di sekitar pusat gempa ditutup.
Gempa bumi terkini berkekuatan M 7,5 mengguncang wilayah Jepang. Gempa tersebut disusul gelombang tsunami yang tingginya mencapai lebih dari satu meter.